ROM
adalah singkatan dari Read-Only Memory,
dan secara teknis ROM mengacu pada media penyimpanan dari sebuah perangkat
yang berisi file dari operating system
(OS) atau system operasi yang tidak bisa diubah sama sekali selama pengoperasian
normal perangkat tersebut. Artinya data yang tersimpan pada ROM hanya dapat
dibaca (read only). ROM sebagaian besar digunakan untuk memperbaharui firmware.
![]() |
Salah Satu Jenis Perangkat keras ROM |
Firmware merupakan Read-only pada Operating System yang bersifat permanen dan pengguna tidak memiliki akses untuk
memodifikasi (mengubah) data. Modifikasi
dari firmware sebenarnya masih
dimungkinkan, hanya saja tidak semudah penggunaan seperti biasanya
(dalam keadaan normal). Dibutuhkan hardware atau software khusus untuk
melakukan hal tersebut. Sebagai contoh jika di komputer/tablet/smartphone, file firmware adalah file berekstensi
*.ftf maka dapat diflash ke perangkat
komputer atau ponsel smartphone dengan
menggunakan software flashtool.
Karena
ROM bersifat read only (hanya bisa membaca) dan permanen dan non-volatile, ia hanya
mengatur memori bahkan ketika sumber energi terputus. Sebaliknya, memori akses
acak (RAM) mudah hilang; kehilangan data tersebut terbukti ketika sumber energy
(listrik/batere) terputus/hilang, maka apa yang kita lakukan melalui perangkat input, sebelum dilakukan penyimpanan (saving) data akan hilang atau tidak ada perubahan.
0 Comment to "Read Only Memory [ROM]"
Post a Comment
Blog ini menyajikan informasi dan pengetahuan populer yang Anda butuhkan secara responsible dan akuntabel, dinukil dari berbagai sumber terpercaya. Selamat berkunjung, semoga tulisan sederhana ini bermanfaat. Have a Nice Reading